Antrean kendaraan pemudik pada H-2 Lebaran di jalur Selatan Desa Citeuras, Jalan Malangbong, Kabupaten Garut, Jumat (23/6)

Kapasitas Jalur Mudik di Jabar tak Sebanding Volume Kendaraan

REPUBLIKA.CO.ID, TASIKMALAYA -- Korlantas Mabes Polri mengecek arus balik di rute Jawa Barat bagian selatan yang melewati Tasikmalaya-Garut hingga Bandung, Kamis (29/6). Kapasitas jalan di rute Jabar selatan dinilai masih tak sebanding dengan volume kendaraan saat periode arus mudik maupun balik. Kakorlantas Mabes Polri Irjen Pol Royke Lumowa mengatakan kepadatan di rute Gentong-Malangbong-Limbangan-Nagrek akibat kurang lebarnya jalan. Dengan volumen pemudik...

Pelabuhan Ternate (ilustrasi).

Kamis , 29 Jun 2017, 16:56 WIB

Penumpang Arus Balik Padati Pelabuhan Ternate

Kapolda Jawa Tengah, Irjen Condro Kirono berdiskusi dengan Menteri Perhubungan, Budi Karya Sumadi (tengah) saat meninjau pos pengamanan midil di exit tol Tingkir, Kota Salatiga, Kamis (29/6).

Kamis , 29 Jun 2017, 16:21 WIB

Menhub: Operasi Truk Ditunda Sampai Ahad

Arus Balik

Kamis , 29 Jun 2017, 15:30 WIB

Ditlantas Polda Metro Jaya Siapkan Pos Arus Balik

Sejumlah kendaraan terjebak kemacetan di ruas tol Jakarta-Cikampek arah Jakarta di sekitar Cikunir. (Republika/Edwin Dwi Putranto)

Tol Cikampek-Jakarta Macet Sejak Kilometer 66

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kemacetan terjadi di Tol Cikampek arah Jakarta, Kamis dini hari (29/6), sebagai imbas dari membeludaknya pengunjung di tempat peristirahatan (rest area) pada kilometer 62 dan 52. Berdasarkan akun Twitter TMC Polda Metro Jaya yang dipantau di Jakarta, Kamis, banyaknya pengunjung di rest area tersebut menyebabkan kemacetan sejak kilometer 66 arah Jakarta. Kenaikan jumlah pengunjung yang beristirahat di...