Situasi lalu lintas di Jalur Puncak, Kabupaten Bogor, pada Hari-H Lebaran, Rabu (6/7), dari arah Jakarta menuju Puncak mulai terpantau padat.

Volume Kendaraan di Jalur Puncak-Cianjur Berkurang

REPUBLIKA.CO.ID, CIANJUR -- Memasuki H+5 lebaran, volume kendaraan yang melintas di jalur Puncak-Cianjur mulai berkurang, meskipun kepadatan arus masih terlihat, terutama di sejumlah titik menuju tempat wisata. Volume kendaraan di sepanjang jalur tersebut, Ahad (10/7), masih terlihat padat meskipun tidak sepadat satu hari sebelumnya. Bahkan setelah beberapa kali melakukan rekayasa arus antrean panjang kembali terjadi dan mencair setelah sistem satu...

Pemudik berhamburan keluar dari kendaraan saat macet total di Tol Kanci-Pejagan, Jawa Tengah, Ahad (3/7). (Republika/Wihdan Hidayat)

Kakorlantas Evaluasi Macet Total di Arus Mudik Tahun Ini

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Korps Lalu Lintas Polri Inspektur Jenderal Polisi Agung Budi Maryoto menyatakan akan mengevaluasi masalah macet total yang terjadi saat arus mudik Lebaran 2016 di Tol Pejagan dan Brebes Timur, Jawa Tengah. "Lebih baik memperbaiki kekurangan yang terjadi," kata Irjen Polisi Agung Budi Maryoto di Jakarta, Sabtu (9/7) malam. Agung mengatakan seluruh pihak terkait tidak perlu saling menyalahkan...

Rekayasa Lalu Lintas menggunakan sistem contra flow di Tol Cikampek, Kamis (7/7).

Ahad , 10 Jul 2016, 02:31 WIB

Tol Cipali Terpantau Lancar

Rekayasa Lalu Lintas menggunakan sistem contra flow di Tol Cikampek, Kamis (7/7).

Ahad , 10 Jul 2016, 02:11 WIB

Puncak Arus Balik Diprediksi pada Ahad