Pengungsi yang melarikan diri dari Ukraina dari perang menunggu untuk meninggalkan stasiun kereta api di Zahony, Hongaria, Ahad, 6 Maret 2022.

Ukraina Tolak Koridor Kemanusiaan karena Lewati Rusia atau Belarus

REPUBLIKA.CO.ID, DUBLIN -- Rusia telah mengusulkan pembentukan koridor kemanusiaan agar warga sipil bisa meninggalkan lima kota Ukraina, termasuk Ibu Kota Kiev, mulai pukul 09.00 waktu setempat (14.00 WIB) pada Selasa (8/3/2022) sambil menunggu kesepakatan Ukraina, kantor berita Rusia melaporkan. Tapi, sebagian besar koridor itu akan melewati Rusia atau Belarus. Pengaturan seperti itu telah ditolak oleh otoritas Ukraina. Warga sipil...

Pengungsi yang melarikan diri dari konflik di Ukraina tiba di perbatasan Medyka di Polandia, Senin, 28 Februari 2022.

UNCHR: 1 Juta Orang Tinggalkan Ukraina dalam Sepekan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PBB pada Kamis (3/3/2022) melaporkan satu juta orang telah meninggalkan Ukraina sejak Rusia melancarkan perangnya terhadap negara itu sepekan lalu. Penghitungan ini menunjukan lebih dari dua persen populasi Ukraina yang berpindah-pindah dalam waktu kurang dari seminggu. “Hanya dalam tujuh hari, kami telah menyaksikan eksodus satu juta pengungsi dari Ukraina ke negara-negara tetangga,” kata Komisaris Tinggi PBB untuk Pengungsi...