Presiden Joko Widodo

Jokowi akan Menonton Piala Bhayangkara

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Presiden Republik Indonesia Joko Widodo direncanakan akan datang menonton pertandingan final Piala Bhayangkara, Ahad (3/4) di Gelora Bung Karno. Segala antisipasi pun telah disiapkan oleh aparat kepolisian gabungan. "Iya rencananya tapi mungkin (pertandingan) yang malam," ujar Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes  Muhammad Iqbal di Gelora Bung Karno, Jakarta Pusat, Sabtu (2/4). Di tempat yang sama Kepala bagian operasional...

Para pendukung Persib Bandung, Bobotoh di Gelora Bung Karno, Ahad (18/10).

Persib Melaju ke Final, Puluhan Ribu Bobotoh Bakal Serbu Jakarta

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG --Puluhan ribu bobotoh, sebutan bagi para pendukung Persib, diyakini bakal menyerbu Jakarta untuk menyaksikan laga final Piala Bhayangkara di Stadion Gelora Bung Karno, Ahad(3/4). Media officer Persib, Irfan Suryadireja, mengatakan informasi yang didapat dari pihak operator turnamen PT Gelora Trusila Semesta (GTS) menyebutkan laga pamungkas Piala Bhayangkara 2016 tetap digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta....