Abi Rekso, Sekretaris Eksekutif Said Aqil Siroj Institute

SAS Institute: Kiai Said Dukung Pemilu Damai, Bukan Paslon AMIN

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA --Said Aqil Institute (SAS) menanggapi informasi yang menyebutkan KH Said Aqil Siroj mendukung pasangan Anies Baswedan - Muhaimin Iskandar (AMIN). Informasi ini berkembang lantaran Kiai Said hadir pada sebuah acara di Hari Santri yang juga dihadiri oleh Ketum PKB Muhaimin Iskandar. Di tengah berseliweran isu dukungan Kiai Said pada AMIN, Abi Rekso Sekretaris Eksekutif Said Aqil Institute mengklarifikasi rumor tersebut. “Dukungan...

Pembekalan struktur pemenangan 15 perusahaan berbasis Serikat Pekerja Nasional (SPN) di Kantor DPC SPN, Majalaya, Kabupaten Bandung, Jawa Barat.

GBB Targetkan 80-90 Persen Buruh di Kabupaten Bandung Dukung Ganjar

REPUBLIKA.CO.ID, KABUPATEN BANDUNG -- Ketua Umum Ganjaran Buruh Berjuang (GBB) Lukman Hakim mengatakan kesiapannya dalam menatap pemilu 2024. Hal tersebut dikatakannya dalam pengukuhan dan pembekalan struktur pemenangan 15 perusahaan berbasis Serikat Pekerja Nasional (SPN) di Kantor DPC SPN, Majalaya, Kabupaten Bandung, Jawa Barat.  "GBB sudah bersiap-siap sejak 10 bulan lalu, hari ini kita melakukan pengukuhan dan pembekalan dalam rangka konsolidasi perluasan...