Polda Jateng melakukan penyekatan di 52 titik saat penerapan PPKM Darurat.

Polda Jateng Lakukan Penyekatan di 52 Titik

REPUBLIKA.CO.ID, KLATEN — Kapolda Jawa Tengah Irjen Pol Ahmad Luthfi mengatakan tim gabungan telah menggelar penyekatan serentak di 52 lokasi di perbatasan Jateng sepanjang Pemberlakuan pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat. Luthfi meminta aparatur mulai tingkat desa hingga provinsi bergerarak bersama-sama dan lebih fokus pada tindakan, bukan lagi imbauan.     Video Editor | Wisnu Aji...

Kapolda Jawa Tengah, Irjen Pol Condro Kirono saat menghadiri Apel 3 Pilar, di Pendopo Rumah Dinas Bupati Semarang, di Ungaran, Kabupaten Semarang, Rabu (7/11).

Kapolda Jateng: Kasus Poster 'Raja Jokowi' Ranah Bawaslu

REPUBLIKA.CO.ID, KUDUS -- Kapolda Jawa Tengah Inspektur Jenderal Polisi Condro Kirono menganggap bahwa kasus poster calon presiden Joko Widodo (Jokowi) mengenakan mahkota raja masih menjadi ranahnya internal Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu). PDIP sebelumnya menilai, poster 'raja Jokowi' adalah kampanye hitam. "Jika Bawaslu melihat ada pelanggaran tempat yang tidak sesuai, tentunya akan ditertibkan," ujar Condro, Kamis (15/11). Informasinya, kata dia, di dalam...