Menag Yaqut Cholil Qoumas

Menag: Jajaran Kemenag Harus Jadi Teladan Penerapan Prokes

IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas meminta jajaran Kementerian Agama (Kemenag) untuk memperketat protokol kesehatan. "Jajaran Kemenag harus menjadi teladan dalam penerapan protokol kesehatan. Ini bagian dari kontribusi kita dalam menekan laju paparan COVID-19 dan tentu saja ini bagian dari tugas kemanusiaan kita," ujar Menag Yaqut dalam pernyataannya di Jakarta, Ahad (20/6). Menag meminta agar jajaran Kemenag melakukan koordinasi...

Taat Prokes Jangan Hanya Karena Aturan. Foto:  Ilustrasi bracket masker

Sabtu , 19 Jun 2021, 11:00 WIB

Taat Prokes Jangan Hanya Karena Aturan

Masyarakat Terus Diingatkan Disiplin Prokes. Foto:  Masker (ilustrasi).

Rabu , 16 Jun 2021, 16:12 WIB

Masyarakat Terus Diingatkan Disiplin Prokes

Pemkot Yogya Aktif Lakukan Sweeping Prokes (ilustrasi).

Senin , 14 Jun 2021, 21:19 WIB

Pemkot Yogya Aktif Lakukan Sweeping Prokes

Masyarakat melaksanakan ibadah Sholat Id di Masjid Agung Sunda Kelapa, DKI Jakarta, Kamis (13/5).

Sholat Id Khidmat di Masjid Agung Sunda Kelapa

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Pelaksanaan Sholat Idul Fitri 1442 H secara berjamaah di Masjid Agung Sunda Kelapa Jakarta Pusat berlangsung tertib dan khidmat dengan tetap menerapkan protokol kesehatan (prokes) secara ketat. Ramainya pelaksanaan sholat di masjid tersebut menjadi salah satu cara masyarakat melepas kerinduan beribadah di masjid, yang pada tahun 2020 lalu sempat ditiadakan karena masih berada dalam suasana pandemi COVID-19.          Video...