Pemain Timnas Indonesia U-22 Beckham Putra Nugraha memberikan sambutan saat pengumuman para pemain Timnas Indonesia U-22 yang akan tampil di SEA Games 2023 di Jakarta, Jumat (21/3/2023). PSSI selaku federasi sepak bola Indonesia resmi merilis 20 pemain Timnas Indonesia U-22 untuk SEA Games 2023 Kamboja. Pemilihan pemain yang dikirim ke kompetisi tersebut didasarkan dari segi kesiapan, terutama dalam hal mental. Timnas Indonesia U-22 tergabung di Grup A SEA Games 2023 bersama tuan rumah Kamboja, Myanmar, Filipina, dan Timor Leste.

Saktiawan: Pemain di Luar Negeri Bisa Naikkan Mental Timnas U-22

REPUBLIKA.CO.ID, MEDAN -- Eks penyerang tim nasional Indonesia Saktiawan Sinaga mengatakan keberadaan para pemain yang kini berkarier di luar negeri, seperti Marselino Ferdinan dan Pratama Arhan, bisa menaikkan mental skuad timnas U-22 di SEA Games 2023, Kamboja. "Kedua pemain itu dapat mendongkrak semangat rekan-rekannya," ujar Saktiawan di Medan, Jumat. Menurut pria yang pernah memperkuat timnas Indonesia di Piala AFF 2004 dan 2007...

Pesepak bola Timnas Indonesia U-22 Muhammad Fajar Fathurrahman (atas) menghindari pesepak bola Timnas Lebanon U-22 Abdul Razzak Dakramanji (bawah) dalam laga uji coba internasional kedua di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Minggu (16/4/2023). Timnas Indonesia U-22 kalahkan Timnas Lebanon U-22 dengan skor 1-0.

Pelatih Lebanon Beralasan Timnya Kelelahan Saat Dikalahkan Timnas U-22

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelatih tim nasional Lebanon U-22 Miguel Moreira mengatakan para pemainnya mengalami kelelahan saat berhadapan melawan timnas Indonesia di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Ahad (16/4/2023). "Saya rasa hari ini adalah laga yang fair. Terlepas dari gol yang berawal dari kesalahan individu. Tim kami mencoba mengorganisasi pertandingan di awal. Tapi kami tampak kelelahan," kata Miguel Moreira dalam konferensi pers...