BP Jamsostek: Penyaluran BSU Utamakan Prinsip Kehati-hatian. Foto: Direktur BP Jamsostek Agus Susanto saat konferensi pers virtual tentang progress penyaluran BSU, Selasa (8/9).

BP Jamsostek: Penyaluran BSU Utamakan Prinsip Kehati-hatian

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur BP Jamsostek Agus Susanto meminta para pekerja yang berhak mendapatkan bantuan subsidi upah (BSU) namun belum menerima transferan diminta bersabar. Karena, proses penyaluran BSU mengutamakan prinsip kehati-hatian agar tepat sasaran."Tentunya kepada seluruh karyawan atau pekerja yang belum menerima mohon bersabar," kata Agus dalam keterangan persnya yang disampaikan secara virtual, Selasa (8/9).Agus mengatakan, sebagai pihak yang...

Ketua Pelaksana Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (KPCPEN) Erick Thohir menyampaikan pemerintah memerlukan masukan dari banyak pihak, termasuk Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) dalam penanganan covid dan pemulihan ekonomi.

Pencairan Subsidi Gaji Ditargetkan Rampung Tahun Ini

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Pelaksana Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (KPCPEN) Erick Thohir menyampaikan pemerintah memerlukan masukan dari banyak pihak, termasuk Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) dalam penanganan covid dan pemulihan ekonomi. Erick menyebut keputusan yang diambil komite harus mampu bersinergi dengan program yang sudah pemerintah jalankan dan juga keterlibatan dunia usaha dan masyarakat.  "Yang tidak kalah penting,...