Massa yang tergabung dalam sopir taksi online melakukan aksi unjuk rasa di depan Gedung Kementerian Perhubungan, Jakarta, Senin (29/1).

Pantau Taksi Daring, Kemenhub akan Gelar Operasi Simpatik

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi menegaskan pihaknya tidak akan mencabut Peraturan Menteri (PM) Perhubungan Nomor 108 Tahun 2017 Tentang Penyelenggaraan Angkutan Orang Dengan Kendaraan Bermotor Umum Tidak Dalam Trayek. Meskipun masih banyak sekelompok pengemudi taksi daring yang tidak setuju dengan aturan tersebut.Setelah keputusan tersebut, Budi mengatakan akan melakukan operasi simpatik memantau penerapan PM 108 Tahun...

Taksi Online

Kuota Taksi Daring di Yogyakarta Masih Dirembuk

REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Berdasarkan peraturan Menteri Perhubungan nomor 108 tahun 2017, kuota taksi online atau dalam jaringan (daring) di DIY ditentukan sebanyak 496 unit. Namun, hingga saat ini, kuota itu belum final sehingga belum mulai diberlakukan. Kepala Dinas Perhubungan DIY, Sigit Sapto Raharjo mengatakan, saat ini, ketetapan jumlah pasti terkait batas kuota taksi daring masih dalam pembahasan. "Kami harus berkoordinasi...