Lionel Messi

Messi: Masa Depan Saya Tergantung Penampilan Argentina

REPUBLIKA.CO.ID, MOSKOW -- Pemain bintang Argentina, Lionel Messi, tidak yakin Piala Dunia 2018 akan menjadi yang terakhir dalam kariernya. Namun, menurut dia, masa depannya pada ajang sepak bola terakbar ini tergantung pada penampilan Timnas Argentina di Rusia. "Mereka bertanya apakah itu akan menjadi Piala Dunia terakhir saya dan saya tidak tahu. Saya tidak memikirkannya sekarang," ujarnya seperti dikutip dari Sportskeeda, Sabtu...

Lionel Messi (kanan) dijaga pemain Valencia Enzo Perez.

Perez Gantikan Lanzini di Timnas Argentina

REPUBLIKA.CO.ID, BUENOS AIRES -- Tim nasional (timnas) Argentina pada menit-menit terakhir memanggil gelandang River Plate, Enzo Perez. Asosiasi Sepak Bola Argentina, Sabtu (9/6) menyatakan, Perez akan menggantikan Manuel Lanzini yang mengalami cedera.Perez yang kini berusia 32 tahun adalah mantan gelandang Valencia dan Benfica. Ia telah 23 kali memperkuat timnas Argentina.Adapun Lanzini dicoret dari timnas Argentina ke Piala Dunia 2018...