Kampus UMY.

Laman Perpustakaan UMY Raih Juara FPPTMA Awards

REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) meraih juara 1 Kategori Website Terbaik dalam Forum Perpustakaan Perguruan Tinggi Muhammadiyah Aisyiyah Awards (FPPTMA). Kepala Perpustakaan UMY, Novy Diana Fauzie, mengatakan tidak ada persiapan khusus dalam mengikuti perlombaan ini. "Tidak ada persiapan khusus, karena website perpustakaan dikembangkan secara berkala disesuaikan kebutuhan sivitas akademika UMY. Kebutuhan untuk kemudahan dosen dan mahasiswa...

 Muhammadiyah tidak luput menegaskan komitmen dan konsistensi terlibat dalam misi kemanusiaan di tengah kericuhan dunia.    Tampak Kampus UMY.

UMY Komitmen Beri Beasiswa Pendidikan bagi Rakyat Palestina

REPUBLIKA.CO.ID, BANTUL -- Dunia digempur isu diskriminasi, islamophobia dan xenophobia. Keadilan bagi seluruh umat manusia kembali terkikis, sehingga langkah menegakkan keadilan tanpa diskriminasi, islamophobia dan ketakutan menginspirasi lembaga keislaman dunia. Muhammadiyah tidak luput menegaskan komitmen dan konsistensi terlibat dalam misi kemanusiaan di tengah kericuhan dunia. Salah satunya konflik yang terus terjadi di Palestina, yang mendorong terciptanya kolaborasi antara lembaga keislaman. Majelis...