Kamis 30 Sep 2010 05:26 WIB

Sebuah Alquran Ditemukan Terbakar di San Fransisco

Kantor ISSF di San Fransisco
Kantor ISSF di San Fransisco

REPUBLIKA.CO.ID, Pada 12 September, tepat satu hari peringatan runtuhnya Gedung WTC pada 11 September 2001, seorang pekerja menemukan kitab suci umat Islam, Alquran terbakar di depan Kantor Komitas Islam di San Fransisco (The Islamic Society of San Francisco/ISSF).

Administasi ISSF, Khaled Olaibah melaporkan kepada lembaga fanatik Dewan hubungan Islam-Amerika dan CAIR, lembaga berwenang setempat. ISSF telah memfungsikan komunitasnya yang berpusat di San Fransisco selama kurang lebih 15 tahun, untuk membantu imigran muslim.

Selain itu, menyediakan tempat bagi para muslim untuk melakukan pernikahan dan aktivitas keagamaan lainnya. ISSF sendiri telah membantu sedikitnya 800 warga. Pembakaran Quran di San Francisco merupakan akibat langsung dari wacana atau gerakan anti-Islam baru-baru ini yang berpusat komunitas Park51 di New York City.

sumber : Ahlul Bayt News Agency
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement