Rabu 26 Mar 2014 10:33 WIB

IHSG dibuka naik 22,02 poin ke 4.725

Indeks Harga Gabungan Saham (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI).
Foto: Republika/Aditya Pradana Putra
Indeks Harga Gabungan Saham (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI).

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia (BEI) Rabu dibuka naik 22,02 poin atau 0,47 persen menjadi 4.725,10.

Sedangkan indeks 45 saham unggulan (LQ45) menguat 5,05 poin (0,64 persen) ke level 793,08.

sumber : Antara
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement