Selasa 11 Nov 2014 18:02 WIB

Evan Dimas Cetak Gol dengan Mudah

Rep: C61/ Red: Erik Purnama Putra
Evan Dimas
Foto: Republika/Edwin Dwi Putranto
Evan Dimas

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Indonesia berhasil unggul 3-0 di akhirr babak pertama, tambahan gol dari pemain Persebaya Surabaya Zulham Malik Zamrun. Yang kemudian disusul oleh pemain debutan Timnas U-19 evan Dimas Darmono.

Umpan silang dari Zulkifi dibelokan Sergio Van Djik ke arah Evan Dimas yang merengsek dari lini dua, tanpa kesulitan Evan Dimas pun menceploskan ke gawang Timor Leste di Gelora Bung Karno, Selasa (11/11).

Penampilan Evan Dimas sendiri di awal babak pertama cukup menyetel dengan permainan timnas senior. Bahkan Evan terlihat tidak canggung bermain ditengah-tengah para seniornya. Sementara Indonesia sendiri hingga pengujung.

BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement