Sabtu 20 Feb 2016 09:49 WIB

Mahfud MD: Ini Empat Pendukung LGBT

 Mantan ketua MK Mahfud MD.
Foto: Republika/Agung Supriyanto
Mantan ketua MK Mahfud MD.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA --  Mantan ketua Mahkamah Konstitusi yang juga Guru Besar FH UII Mahfud MD mengatakan, ada empat pembela LGBT.

Pertama yakni orang yang tulus demi hak asasi manusia, tapi sepihak. Kedua yang genit mencari panggung politik. Ketiga, mereka yang mencari bayaran dan keempat LGBT itu sendiri.

Dalam kicauan di Twitter, Sabtu, Mahfud mengakui ada ahli yang mengatakan LGBT itu genetik Namun menurutnya, lebih banyak ahli lainnya yang menilai LGBT itu penyakit dan harus disembuhkan.  "Belum ada bukti LGBT itu genetik," ujarnya.

Kendati menolak LGBT, Mahfud tak sepakat tindakan semena-mena terhadap penderitanya. "Manusianya harus disayang dan dilindungi, tetapi jenis perilakunya harus ditolak dan disembuhkan," jelasnya.

Baca juga, Ini Pernyataan Manny Pacquiao yang Membuat LGBT Marah.

BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Yuk Ngaji Hari Ini
اَلَمْ تَرَ اِلَى الَّذِيْ حَاۤجَّ اِبْرٰهٖمَ فِيْ رَبِّهٖٓ اَنْ اٰتٰىهُ اللّٰهُ الْمُلْكَ ۘ اِذْ قَالَ اِبْرٰهٖمُ رَبِّيَ الَّذِيْ يُحْيٖ وَيُمِيْتُۙ قَالَ اَنَا۠ اُحْيٖ وَاُمِيْتُ ۗ قَالَ اِبْرٰهٖمُ فَاِنَّ اللّٰهَ يَأْتِيْ بِالشَّمْسِ مِنَ الْمَشْرِقِ فَأْتِ بِهَا مِنَ الْمَغْرِبِ فَبُهِتَ الَّذِيْ كَفَرَ ۗوَاللّٰهُ لَا يَهْدِى الْقَوْمَ الظّٰلِمِيْنَۚ
Tidakkah kamu memperhatikan orang yang mendebat Ibrahim mengenai Tuhannya, karena Allah telah memberinya kerajaan (kekuasaan). Ketika Ibrahim berkata, “Tuhanku ialah Yang menghidupkan dan mematikan,” dia berkata, “Aku pun dapat menghidupkan dan mematikan.” Ibrahim berkata, “Allah menerbitkan matahari dari timur, maka terbitkanlah ia dari barat.” Maka bingunglah orang yang kafir itu. Allah tidak memberi petunjuk kepada orang-orang zalim.

(QS. Al-Baqarah ayat 258)

Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement