Selasa 17 Sep 2019 20:31 WIB

Jadwal dan Siaran Langsung Liga Champions Malam Ini

Delapan pertandingan dari berbagai belahan Eropa akan tersaji.

Liga Champions
Liga Champions

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pertandingan pertama fase grup Liga Champions akan dimulai pada Selasa (17/9) malam WIB hingga Rabu (18/9) dini hari WIB. Delapan pertandingan dari berbagai belahan Eropa akan tersaji bagi para penggemar sepak bola dunia.

SCTV akan menayangkan dua pertandingan secara langsung, yakni laga Inter Milan vs Slavia Praha dan Borussia Dortmund vs Barcelona. Sementara pertandingan lainnya bisa disaksikan via streaming lewat Vidio.com. 

Baca Juga

Berikut jadwal siaran Langsung Liga Champions hari ini:

Selasa (17/9)

Inter Milan vs Slavia Praha - 23:55 WIB (live SCTV/Vidio.com)

Lyon vs Zenit - 23:55 WIB - live Vidio.com

Rabu (18/9)

Dortmund vs Barcelona - 02:00 WIB - live Vidio.com

Napoli vs Liverpool - 02:00 WIB - live Vidio.com

Salzburg vs Genk - 02:00 WIB - live Vidio.com

Benfica vs Leipzig - 02:00 WIB - live Vidio.com

Chelsea vs Valencia - 02:00 WIB - live Vidio.com

Ajax vs Lille - 02:00 WIB - live Vidio.com

BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement