OLEH AZYUMARDI AZRA
Taliban telah membentuk pemerintahan (sementara?) Emirat Islam Afghanistan (7 September 2021). Banyak pemimpin negara dan kalangan masyarakat internasional kecewa dengan pemerintahan Taliban yang tidak inklusif. Terdiri atas 33 jabatan puncak dan menteri, pemerintahan Taliban semua laki-laki; tidak ada wakil kaum perempuan. Rezim Taliban hampir semua dari suku Pashtun; semula...
Berita Lainnya