Sejumlah warga mengikuti kegiatan keramas bersama di Sungai Cisadane, Babakan, Kota Tangerang, Banten, Minggu (11/4/2021). Tradisi keramas bersama yang diikuti warga Kampung Bekelir tersebut sebagai simbol membersihkan diri jelang Ramadhan.

Pinggir Kali Cisadane Longsor, Akses Jalan Desa Tanjung Burung Lumpuh

REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG -- Curah hujan yang tinggi mengakibatkan pinggir Kali Cisadane di wilayah RT/RW 06/03, Desa Tanjung Burung, Kecamatan Teluknaga, Kabupaten Tangerang mengalami longsor pada Sabtu (11/12) pagi. Insiden tersebut menyebabkan akses jalan mengalami gangguan. “Kami dapat laporan dari warga Desa Tanjung Burung, jalan yang ada di pinggir Kali Cisadane menuju kampungnya longsor tadi subuh sekitar pukul 05.00 WIB,” kata Kabid...

Aparat Pemerintah Kabupaten Tangerang, Banten, melakukan pengerukan timbunan sampah di bantaran Sungai Cisadane di Kecamatan Teluknaga.  Foto: Petugas melakukan pengerukan lumpur di aliran Sungai Cisadane di Sangego, Kota Tangerang, Kamis (31/10/2019).

Tangerang Keruk Timbunan Sampah Sungai Cisadane

REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG -- Aparat Pemerintah Kabupaten Tangerang, Banten, melakukan pengerukan timbunan sampah di bantaran Sungai Cisadane di Kecamatan Teluknaga. Lokasi ini berbatasan langsung dengan DKI Jakarta."Kami segera antisipasi karena sudah musim hujan, khawatir banjir menerjang permukiman maka perlu dibuang," kata Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kabupaten Tangerang, Ahmad Taufik di Tangerang, Rabu (18/12).Dia mengatakan diduga sampah yang...

Penarik eretan membawa pelanggannya menyebrangi sungai Cisadane di Neglasari, Tangerang, Banten, Selasa (5/9).

Senin , 12 Aug 2019, 16:13 WIB

Water Way Dimasukkan ke RPJMD Kota Tangerang

Warga beraktivitas di sungai Cisadane yang mulai mengering di kawasan Pintu Air 10, Tangerang, Banten, Kamis (23/8).

Selasa , 29 Jan 2019, 17:40 WIB

Sampah Mulai Banyak di Sungai Cisadane