Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) melakukan penandatanganan nota kesepahaman dengan PT Transportasi Jakarta. Penandatanganan ini dilakukan Rektor UMY, Prof Gunawan Budiyanto dan Direktur Utama Transjakarta, Yana Aditya.  Tampak kampus UMY.

Transjakarta Gandeng UMY Kembangkan Inovasi Teknologi Kelistrikan

REPUBLIKA.CO.ID, BANTUL -- Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) melakukan penandatanganan nota kesepahaman dengan PT Transportasi Jakarta. Penandatanganan ini dilakukan Rektor UMY, Prof Gunawan Budiyanto dan Direktur Utama Transjakarta, Yana Aditya. Rektor UMY, Prof Gunawan Budiyanto mengatakan, kehadiran pusat riset dan inovasi membuat UMY siap digandeng institusi manapun. Berkolaborasi menciptakan inovasi dan terobosan teknologi sebagai satu satu solusi dari permasalahan masyarakat. UMY memiliki...

Sejumlah penumpang menaiki bus wisata Transjakarta di Jakarta, Selasa (10/5/2022). PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) memperpanjang layanan bus wisata gratis hingga Rabu (11/5/2022), dengan rute Jakarta Modern (BW2) Juanda Istiqlal dan Pencakar Langit (BW4) IRTI Monas.

In Picture: Transjakarta Perpanjang Masa Layanan Bus Wisata Gratis

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sejumlah penumpang menaiki bus wisata Transjakarta di Jakarta, Selasa (10/5/2022). PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) memperpanjang layanan bus wisata gratis hingga Rabu (11/5/2022), dengan rute Jakarta Modern (BW2) Juanda Istiqlal dan Pencakar Langit (BW4) IRTI...