#ahmad-dahlan
Ahad , 04 Jul 2010, 19:17 WIB
Novel 'Ahmad Dahlan' Dapat Tumbuhkan Semangat Baru
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA--Novel berjudul 'Sang Pencerah: Novelisasi Kehidupan KH Ahmad Dahlan dan Perjuangannya Mendirikan Muhammadiyah' dapat menumbuhkan semangat baru di kalangan generasi muda untuk mengambil teladan dari tokoh nasional."Novel karangan...
Selasa , 29 Jun 2010, 02:21 WIB
PT Pos Luncurkan Perangko Seabad Muhammadiyah
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Menjelang pembukaan Muktamar seabad Muhammadiyah di Yogyakarta, PT Pos Indonesia bersama PP Muhammadiyah akan meluncurkan perangko seabad Muhammdiyah. Peluncuran perangko itu akan dilakukan pada pembukaan Muktamar, 3 Juli 2010 mendatang.Dirut PT Pos Indonesia, I Ketut Mardjana mengatakan, ada tiga desain perangko seabad Muhammadiyah yang akan diluncurkant, yaitu perangko bergambar KHA Dahlan pendiri Muhammadiyah, perangko bergambar Masjid...