Menteri BUMN Erick Thohir (tengah) disebut sudah bertemu dengan Ketua Umum PKB Abdul Muhaimin Iskandar (kiri) membahas cawapres Prabowo Subianto.

Erick Thohir Sudah Bertemu Cak Imin Bahas Cawapres, Sekjen PAN: Itu Sinyal Baik

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sekretaris Jenderal Partai Amanat Nasional (PAN), Eddy Soeparno menanggapi kabar sudah bertemunya Menteri BUMN Erick Thohir dengan Ketua Umum DPP Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Abdul Muhaimin Iskandar alias Cak Imin. Menurutnya, pertemuan itu merupakan hal baik jelang pemilihan presiden (Pilpres) 2024."Jika Pak Erick Thohir sudah bertemu dengan Cak Imin saya kira itu sinyal yg baik, di...

Wakil Ketua MPR Ahmad Muzani

MPR: Pancasila akan Kuat di Tangan Santri dan Kiai

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Ketua MPR RI Ahmad Muzani menghadiri acara sosialisasi empat pilar kebangsaan di Universitas Nurul Jadid, Probolinggo, Jawa Timur. Dalam forum tersebut, ia mengatakan bahwa pentingnya bagi santri untuk mengamalkan Pancasila.  "Pancasila akan kuat di tangan para santri dan kiai, Pancasila harus menjadi bagian dari kehidupan kiai dan santri yang build in di kesehariannya," ujar Muzani lewat keterangan...