Massa HMI ikut aksi damai, Jumat (4/11).

HMI Sulteng: Penangkapan Sekjen HMI Model PKI Gaya Baru

REPUBLIKA.CO.ID, PALU -- Badan Koordinasi Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Sulawesi Tengah mendesak Polda Metro Jaya untuk sesegera mungkin membebaskan Sekretaris Jenderal (Sekjen) Pengurus Besar HMI Ami Jaya. Ketua Umum Badko HMI Sulteng Moh Sidiq Djatola mengecam tindakan institusi aparat hukum khususnya Polda Metro Jaya dalam penangkapan paksa Sekjen yang secara institusi merupakan simbol organisasi. "Itu merupakan model Partai Komunis Indonesia (PKI)...