Kerajaan Belanda menyatakan akan terus mendukung perjuangan rakyat Ukraina melawan agresi Rusia yang sudah berjalan selama dua tahun.

Peringatan Dua Tahun Agresi Rusia, Belanda Terus Dukung Rakyat Ukraina

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kerajaan Belanda menyatakan akan terus mendukung perjuangan rakyat Ukraina melawan agresi Rusia yang sudah berjalan selama dua tahun. Rakyat Ukraina telah menunjukkan keberanian melawan Rusia. "Selama dua tahun terakhir, rakyat Ukraina, yang menunjukkan keberanian dan ketabahan yang besar, telah berdiri sebagai benteng melawan agresi Rusia," cuit Raja Willem-Alexander dan Ratu Maxima di media sosial X @koninklijkhuis, Sabtu (24/2/2024) malam. Dalam...

Toko Kalimantan, Amsterdam

Toko Kalimantan Dukung BNI Kembangkan Usaha Diaspora di Belanda

REPUBLIKA.CO.ID, AMSTERDAM -- Bagi sebagian orang, pandemi Covid-19 menjadi hal yang paling dikhawatirkan karena keterbatasan gerak yang menyebabkan orang tidak leluasa melakukan aktivitas. Tapi, bagi Arina Rasmiati Havik, pandemi justri titik awal kebangkitan usahanya sebagai pengusaha di sektor ekspor-impor. "Awalnya banyak kenalan orang Indonesia yang nggak bisa pulang, lalu mereka minta saya bawakan barang-barang dari Indonesia," kata Rina, panggilan akrabnya,...