Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan peletakan batu pertama atau groundbreaking Nusantara Logistic Hub Pos Indonesia di IKN, Rabu (17/1/2024).

Ekonomi Nasional 5,11 Persen, Jokowi: Tumbuhkan Optimisme Saat Negara Lain Masuk Resesi

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan, pertumbuhan ekonomi nasional yang mencapai 5,11 persen meningkatkan optimisme di dalam negeri. Sebab, negara-negara besar lainnya kini justru mengalami penurunan pertumbuhan ekonomi dan bahkan masuk ke jurang resesi. "Ya ini menumbuhkan sebuah optimisme bahwa negara-negara lain, negara-negara besar, satu dua tiga masuk ke jurang resesi, negara lain juga turun pertumbuhannya. Tapi kita...

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat komoditas logam mulia dan perhiasan/permata menyumbang peningkatan terbesar untuk nilai ekspor pada Maret 2024 yakni 925,8 juta dolar AS.

BPS Sebut Logam Mulia Jadi Penyumbang Ekspor Terbesar Maret 2024

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat komoditas logam mulia dan perhiasan/permata menyumbang peningkatan terbesar untuk nilai ekspor pada Maret 2024 yakni 925,8 juta dolar AS. Plt Kepala BPS Amalia Adininggar Widyasanti mengatakan, ekspor produk industri pengolahan naik 21,45 persen yang disumbang oleh peningkatan ekspor logam dasar mulia. Ekspor produk pertanian, kehutanan, dan perikanan naik 16,08 persen disumbang oleh...