Mantan kapten Liverpool Jordan Henderson.

Juventus Tunda Pembicaraan dengan Henderson

REPUBLIKA.CO.ID, TURIN -- Juventus menunda pembicaraan dengan Jordan Henderson. Juve terus dikaitkan mantan kapten Liverpool itu. I Bianconeri tengah mencari pemain tengah tambahan. Sebuah kebutuhan yang tak terbantahkan. Si Nyonya Tua memiliki amunisi terbatas di sektor tersebut. "Menurut Tuttosport, Massimiliano Allegri tidak sepenuhnya yakin untuk merekrut mantan gelandang Liverpool itu pada Januari (2024)," demikian laporan yang dikutip dari Football Italia, Senin (15/1/2024). Juventus...

Pemain Juventus Kenan Yildiz merayakan golnya ke gawang Salernitana di Coppa Italia.

Allegri Apresiasi Respons Pemain Juventus Usai Dibobol Salernitana di Coppa Italia

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Massimiliano Allegri terkesan dengan kinerja skuad timnya Juventus dalam kemenangan 6-1 atas Salernitana di Coppa Italia. Ia menyoroti tanda-tanda baik dari kemenangan di Stadion Allianz, Jumat (5/1/2024) dini hari WIB. Bianconeri tertinggal 0-1 dalam waktu 59 detik setelah kesalahan Federico Gatti membuat Chukwubuikem Ikwuemesi mampu mencungkil bola melewati Mattia Perin. Ini membuat tim tuan rumah terguncang beberapa saat...