Teladani Kecintaan Nabi  Muhammad kepada Tanah Air. Foto: Kaligrafi Nama Nabi Muhammad (ilustrasi)

Teladani Kecintaan Nabi Muhammad kepada Tanah Air

IHRAM.CO.ID, KAIRO -- Mufti Besar Mesir, Syekh Dr Syawqi Allam, menyampaikan, umat Muslim harus betul-betul mencontoh perjalanan hidup Nabi Muhammad SAW. Khususnya bagaimana Nabi SAW menunjukkan kecintaan kepada Tanah Air. "Kita perlu merujuk pada perjalanan hidup Nabi SAW dan juga soal kecintaan beliau kepada Tanah Air. Dari sanalah, kita belajar tentang kebangsaan dan membangun dunia dengan kerja keras dan ketekunan," kata...

Iblis berusaha mencuri kabar tentang proses kelahiran Muhammad SAW. Rasulullah SAW (ilustrasi)

Apa yang Dikerjakan Iblis Jelang Kelahiran Muhammad SAW?

REPUBLIKA.CO.ID, KAIRO – Nabi Muhammad SAW lahir pada Senin Rabiul Awwal di tahun Gajah. Ada pertanyaan menggelitik seputar kelahiran sosok agung tersebut antara lain apa yang setan kerjakan di hari kelahiran Nabi Muhammad SAW?  Pusat Fatwa Dar Al Ifta Mesir menjelaskan, iblis berusaha menembus pintu langit ketujuh untuk mencuri kabar berita terbaru dari langit untuk dijadikan sebagai dasar penyesatan umat...