Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK), Prof Muhadjir Effendy.

Libur Maulid Digeser, Menko: Pemerintah Serius Atasi Pandemi

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK), Prof Muhadjir Effendy mengemukakan, kebijakan menggeser hari libur nasional adalah bentuk keseriusan pemerintah dalam upaya mengatasi pandemi Covid-19. "Dari pengalaman sebelumnya, setiap libur panjang akan diikuti pergerakan orang dalam jumlah besar dari satu tempat ke tempat yang lain. Hampir dipastikan hal itu akan diikuti dengan kenaikan kasus Covid-19,"...

Maulid Nabi Muhammad SAW

Selasa , 19 Oct 2021, 08:11 WIB

Apakah Maulid Itu Bid'ah?

Pesan Maulid Nabi Muhammad dari Imam Besar Al Azhar. Foto: Imam Besar Al Azhar

Selasa , 19 Oct 2021, 07:03 WIB

Pesan Maulid Nabi Muhammad dari Imam Besar Al Azhar

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy.

Libur Maulid Digeser untuk Antisipasi Pergerakan Masyarakat

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW jatuh pada Selasa (19/10). Namun, hari libur nasional peringatan Maulid digeser pada Rabu (20/10). Hal ini berdasarkan keputusan bersama Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Tjahjo Kumolo, Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziah, dan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas pada Juni lalu. Pergeseran hari libut ini diklaim untuk mengantisipasi pergerakan massa saat libur panjang. Menteri...