Presiden Joko Widodo (kedua kanan) dan Ibu Iriana Joko Widodo (kiri) berjalan bersama Wakil Presiden Ma

In Picture: Presiden Jokowi dan Wapres Hadiri Muktamar Ke-34 NU

REPUBLIKA.CO.ID, LAMPUNG -- Presiden Joko Widodo (kedua kiri) berjalan bersama Wakil Presiden Ma'ruf Amin (kedua kanan) saat menghadiri pembukaan Muktamar Nahdlatul Ulama ke-34 di Pondok Pesantren Darus Sa'adah, Lampung, Rabu (22/12/2021). Muktamar NU ke-34 mengusung tema "Satu Abad NU: Kemandirian dalam Berkhidmat untuk Peradaban Dunia". ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak...

Wakil Presiden Maruf Amin ikut mengomentari dinamika menjelang Muktamar Ke-34 Nahdlatul Ulama (NU) yang rencananya akan digelar di Lampung pada Desember ini.

Wapres: NU Kalau Mau Muktamar Pasti Geger, Kalau Selesai Ger-geran

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Presiden Ma'ruf Amin ikut mengomentari dinamika menjelang Muktamar Ke-34 Nahdlatul Ulama (NU) yang rencananya akan digelar di Lampung pada Desember ini. Wapres yang merupakan salah satu sesepuh NU itu mengatakan, Muktamar NU selalu diawali dengan silang pendapat atau perdebatan. "NU itu kalau mau Muktamar itu bikin gegeran dulu, ribut, tapi kalau selesai nanti ger-geran namanya," kata...