Untuk menumbuhkan empati kaum muda Muslim, komunitas Muslim Masjid Istiqlal, Houston, Texas mengadakan program Istiqlal Care.

Istiqlal Care Bantu Fakir Miskin di Houston

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Untuk menumbuhkan empati kaum muda Muslim, komunitas Muslim Masjid Istiqlal, Houston, Texas, mengadakan program Istiqlal Care. Dimulai sejak 2018 dan dilakukan untuk membantu fakir miskin, warga lansia, dan pengungsi di Houston, kegiatan pada tahun ini makin berkembang dengan makin banyak bantuan yang...

Seorang Muslim berjalan melintas di depan petugas polisi kota New York (NYPD) yang sedang bertugas. Pria Kulit Hitam Kembali Dibunuh, Muslim Amerika Serukan Reformasi Sistemik Kepolisian

Pria Kulit Hitam Kembali Dibunuh, Muslim Amerika Serukan Reformasi Sistemik Kepolisian

REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Kelompok Muslim di AS menyerukan reformasi penegakan hukum sistemik di tingkat lokal, negara bagian, dan federal usai polisi membunuh pria kulit hitam Amerika lainnya, Tyre Nichols (29 tahun) pada 7 Januari 2023. Dilansir di Anadolu Agency, Kamis (2/2/2023), Dewan Organisasi Muslim AS (USCMO) merilis pernyataan tertulis pada Selasa yang menyatakan mereka menyambut baik departemen kepolisian Memphis dan...