Saleh Partaonan Daulay

PAN Belum Tentukan Nama yang Diusung pada Pilpres 2019

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Sekretaris Jenderal Dewan Pimpinan Daerah (DPP) Partai Amanat Nasional (PAN) Saleh Partaonan Daulay mengatakan partainya secara formal belum membicarakan siapa yang akan diusung pada Pemilihan Presiden 2019."Kalau pun ada nama-nama yang muncul dalam arena rapat kerja nasional, masih aspirasi dan pendapat personal. Di PAN, pengusulan-pengusulan itu hal biasa," kata Saleh melalui pesan singkat diterima di...

Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Zulkifli Hasan.

PAN Pertimbangkan Enam Nama Ini untuk Kandidat Pilgub Jabar

REPUBLIKA.CO.ID, SUMEDANG -- Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Zulkifli Hasan menegaskan, pihaknya akan memprioritaskan kader internal partai untuk menghadapi Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jawa Barat 2018. Untuk sementara, ada beberapa nama-nama kader internal partai yang dipertimbangkan mendampingi calon gubernur yang diusung PAN dalam Pilkada Jawa Barat. Di antaranya, kata dia, adalah Desy Ratnasari, Primus Yustisio, dan Bima Arya. “Tentunya...