Presiden Joko Widodo (kiri) bersama Wapres Jusuf Kalla (kanan) memimpin rapat kabinet terbatas membahas aturan cuti bagi jajaran pejabat negara di Kantor Kepresidenan, Jakarta, Rabu (6/1).

Tahun Gaduh Kerja Jokowi-JK

REPUBLIKA.CO.ID, Oleh: M. Arief Rosyid Hasan (Amanna Gappa Institute / Ketum PB HMI 2013-2015)Dalam sidang kabinet paripurna pertama tahun 2016 oleh Presiden Jokowi ditekankan slogan "Percepatan Kerja" sebagai pengganti "Ayo Kerja". Seperti slogan sebelumnya, tentu kita tidak berharap hal itu hanya menjadi lip service. Harapannya tentu saja harus ada hal yang terukur dari komitmen tersebut.Budaya kerja cepat tentu harus...

Presiden RI ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).

SBY: Saya Sekarang Penumpang, Pak Jokowi Nahkodanya

REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Mantan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mengajak seluruh lapisan masyarakat untuk mendukung pemerintah Jokowi, agar bisa mewujudkan Indonesia yang lebih makmur dan damai. Hal tersebut disampaikan (SBY) saat beramah tamah dengan perwakilan masyarakat Indonesia di KBRI London, pada Rabu (11/11) malam. SBY mengatakan saat ini ia hanya penumpang sama seperti masyarakat Indonesia yang ada Inggris.. "Sekarang saya hanya...