Pertamina turut mendukung langkah Polri dalam upaya penanggulangan bencana gempa bumi di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. Pertamina menyalurkan 20 ribu liter BBM untuk kendaraan operasional Polda Jawa Barat dalam kegiatan penanggulangan bencana tersebut.

Pertamina Suplai 20 Ribu Liter BBM untuk Polri Bantu Penanganan Gempa Cianjur

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pertamina turut mendukung langkah Polri dalam upaya penanggulangan bencana gempa bumi di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. Pertamina menyalurkan 20 ribu liter BBM untuk kendaraan operasional Polda Jawa Barat dalam kegiatan penanggulangan bencana tersebut. Penyerahan 20 ribu liter BBM untuk kendaraan operasional Polda Jawa Barat itu sudah dilakukan dalam 2 tahap. Tahap pertama yakni 10 ribu liter BBM pada...

Pertamina Patra Niaga, subholding komersil dan perdagangan PT Pertamina (Persero), kembali melakukan penyesuaian harga untuk bahan bakar minyak nonsubsidi yang berlaku mulai Sabtu (1/10/2022) hari ini.

Pertamina Turunkan Harga Pertamax Hari Ini

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pertamina Patra Niaga, subholding komersil dan perdagangan PT Pertamina (Persero), kembali melakukan penyesuaian harga untuk bahan bakar minyak nonsubsidi yang berlaku mulai Sabtu (1/10/2022) hari ini. Kenaikan ini merupakan hasil evaluasi harga berkala. Menurut Corporate Secretary Pertamina Patra Niaga Irto Ginting, harga BBM nonsubsidi akan terus disesuaikan mengikuti tren harga rata-rata publikasi minyak yakni Mean of Platts Singapore...