Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti

Ancelotti Tuntut Kecepatan dan Intensitas Madrid Saat Ladeni Bayern Munchen di Kandang

REPUBLIKA.CO.ID, MADRID -- Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti meminta para pemainnya untuk bermain dengan kecepatan dan intensitas yang lebih tinggi jika ingin mempertahankan harapan mereka mengamankan gelar ganda. Madrid sudah mengamankan gelar juara La Liga Spanyol dan menyisakan trofi Liga Chamions untuk dimenangi. Untuk sampai ke partai puncak, Madrid harus menggilas Bayern Munchen di Santiago Bernabeu, Madrid, Kamis (9/5/2024) dini...

Pelatih FC Barcelona Xavi Hernandez

Xavi Hernandez Berang Wasit tak Sahkan Gol Lamine Yamal pada Duel El Clasico

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelatih kepala Barcelona Xavi Hernandez sekali lagi dibuat marah oleh wasit saat timnya kalah 3-2 dari Real Madrid dalam laga pekan ke-32 La Liga Spanyol, Senin (22/4/2024) dini hari WIB. Upaya Blaugrana untuk mempertahankan gelar juara La Liga tampaknya berakhir di ibu kota Spanyol saat Jude Bellingham mencetak gol kemenangan Madrid pada injury time. Sorotam Xavi ada pada...