Bandung Zoological Garden alias Kebun Binatang Bandung, Jalan Tamansari, Kota Bandung, Jawa Barat. Akhir pekan ini, bertepatan dengan perayaan Imlek, Kebun Binatang Bandung akan tampilkan atraksi barongsai.

Wiken Ini, Kebun Binatang Bandung Tampilkan Barongsai

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Kebun Binatang Bandung atau Bandung Zoological Garden akan menampilkan atraksi Barongsai menyambut Imlek tahun 2571 yang jatuh 25 Januari 2020. Tahun Baru China itu akan dirayakan hingga Ahad (26/1)."Atraksi Barongsai tersebut akan dilaksanakan di plaza utama dan juga di kolam bulat, salah satu fasilitas terbaru di dekat zona Afrika," kata Marketing Communication Kebun Binatang Bandung, Sulhan...