Pemain Italia Nicolo Barella mengontrol bola saat menghadapi Portugal pada pertandingan Liga Bangsa-Bangsa.

Portugal ke Empat Besar Liga Bangsa-Bangsa Usai Tahan Italia

REPUBLIKA.CO.ID, MILAN -- Portugal memastikan langkah ke semifinal Liga Bangsa-Bangsa. Tim asuhan Fernando Santos menjadi juara Grup 3 Liga A setelah menahan imbang Italia 0-0 di Stadion San Siro, Milan, Ahad (18/11) dini hari WIB. Tambahan satu angka membuat Portugal mengoleksi nilai tujuh dari tiga laga. Italia berada di posisi kedua dengan nilai lima dari empat laga. Sementara Polandia menempati...

Roberto Mancini

Mancini: Italia Pantas Dapatkan Lebih Banyak Gol

REPUBLIKA.CO.ID, GFENOA -- Hasil kurang memuaskan kembali diterima tim nasional (timnas) Italia setelah bermain imbang 1-1 maelawan Ukraina pada laga uji coba di Stadion Luigi de Ferraris, Kamis (11/10) dini hari Wib tadi. Pelatih Roberto Mancini menilai timnya pantas mencetak banyak gol ke gawang lawan."Saya pikir kami pantas mencetak setidaknya dua gol malam ini. Kami harus meningkatkan aspek itu...

Marcello Lippi

Selasa , 02 Oct 2018, 02:24 WIB

Lippi Kirim Sinyal Bakal Pensiun Sebentar Lagi

Mario Balotelli

Sabtu , 15 Sep 2018, 11:41 WIB

Balotelli Kian Enggan Kembali ke Italia