Pengurus Korps Protokoler Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Jakarta (KPM UMJ) untuk masa jabatan 2024-2025 secara resmi dilantik. Prosesi pelantikan diselenggarakan di Auditorium Kasman Singodimedjo Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP), Senin (22/1/24).

Pengurus Korps Protokoler Mahasiswa UMJ Periode 2024-2025 Dilantik

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pengurus Korps Protokoler Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Jakarta (KPM UMJ) untuk masa jabatan 2024-2025 secara resmi dilantik. Prosesi pelantikan diselenggarakan di Auditorium Kasman Singodimedjo Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP), Senin (22/1/24). Pelantikan diawali dengan pembacaan Surat Keputusan Rektor UMJ tentang pembentukan Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM). Surat Keputusan Pengangkatan Badan Pengurus Harian KPM dibacakan oleh Ardiles, S.Pd.I. Prosesi...

Ketua Umum PP Muhammadiyah Prof KH Haedar Nashir menyatakan bahwa Dialog Publik Muhammadiyah merupakan salah satu bagian dari upaya mencerdaskan kehidupan bangsa. Hal itu disampaikan dalam dialog publik pasangan Ganjar Pranowo dan Prof Mahfud MD yang dilaksanakan di Auditorium KH A Azhar Basyir Gedung Cendikia, Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ), Kamis (23/11/23).

Haedar Nashir: Dialog Publik Capres-Cawapres Sarana Literasi Politik Warga Muhammadiyah

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Umum PP Muhammadiyah Prof KH Haedar Nashir menyatakan bahwa Dialog Publik Muhammadiyah merupakan salah satu bagian dari upaya mencerdaskan kehidupan bangsa. Muhammadiyah membuka ruang diskusi untuk ketiga pasangan calon presiden dan wakil presiden dalam memberikan gagasan untuk membawa Indonesia maju. Hal itu disampaikan dalam dialog publik pasangan Ganjar Pranowo dan Prof Mahfud MD yang dilaksanakan di...