Wakil Gubernur (Wagub) Jawa Barat (Jabar) Uu Ruzhanul Ulum melakukan inspeksi kesiapan posko Dinas Perhubungan (Dishub) jelang libur Natal 2020 dan Tahun Baru 2021 di Nagreg, Kabupaten Bandung, Rabu (23/12).

Wagub Periksa Kesiapan Petugas Jelang Libur Akhir Tahun

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG--Wakil Gubernur (Wagub) Jawa Barat (Jabar) Uu Ruzhanul Ulum melakukan inspeksi kesiapan posko Dinas Perhubungan (Dishub) jelang libur Natal 2020 dan Tahun Baru 2021 di Nagreg, Kabupaten Bandung, Rabu (23/12).   "Hari ini saya mendapat tugas dari Pak Gubernur untuk memantau, melihat situasi, dan kondisi, khususnya kesiapan aparat untuk memastikan rasa aman dan nyaman," ujar Uu.  Persiapan dilakukan untuk mewaspadai adanya...