Kamis 06 Oct 2022 08:19 WIB

Cuaca Hari Ini: Beberapa Wilayah DKI Jakarta Berpotensi Hujan

Beberapa wilayah di ibu kota berpotensi hujan sejak siang hari.

Rep: Rr Laeny Sulistyawati/ Red: Ani Nursalikah
Pengendara motor mengenakan jas hujan saat berkendaraan melintasi guyuran hujan di Jakarta, Selasa (4/10/2022). Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menyebut pada awal Oktober 2022 sebanyak 40,3% zona musim (ZOM) di Indonesia sudah memasuki musim hujan. Cuaca Hari Ini: Beberapa Wilayah DKI Jakarta Berpotensi Hujan
Foto: Republika/Prayogi
Pengendara motor mengenakan jas hujan saat berkendaraan melintasi guyuran hujan di Jakarta, Selasa (4/10/2022). Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menyebut pada awal Oktober 2022 sebanyak 40,3% zona musim (ZOM) di Indonesia sudah memasuki musim hujan. Cuaca Hari Ini: Beberapa Wilayah DKI Jakarta Berpotensi Hujan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika prakiraan cuaca wilayah DKI Jakarta, Kamis 6 Oktober 2022 jam 07.00 WIB hingga Jumat 7 Oktober 2022 pukul 07.00 WIB. Beberapa wilayah di ibu kota berpotensi hujan sejak siang hari.

Berikut ini perkiraan cuaca di DKI Jakarta hari ini.

Baca Juga

Pagi hari (07.00 - 13.00 WIB):

- Jakarta Pusat: cerah

- Jakarta Utara: cerah

- Jakarta Selatan: cerah berawan 

- Jakarta Barat: cerah berawan   

- Jakarta Timur: cerah berawan  

- Kepulauan Seribu: cerah berawan 

Siang hari (13.00 - 19.00 WIB):

- Jakarta Pusat: berawan

- Jakarta Utara: berawan

- Jakarta Selatan: hujan sedang

- Jakarta Barat: hujan sedang

- Jakarta Timur: hujan sedang

- Kepulauan Seribu: berawan

Malam hari (19.00 - 01.00 WIB):

- Jakarta Pusat: hujan ringan  

- Jakarta Utara: hujan ringan

- Jakarta Selatan: hujan ringan

- Jakarta Barat: hujan ringan  

- Jakarta Timur: hujan ringan

- Kepulauan Seribu: hujan ringan

Dini hari (01.00 - 07.00 WIB):

- Jakarta Pusat: berawan  

- Jakarta Utara: berawan  

- Jakarta Selatan: berawan  

- Jakarta Barat: berawan  

- Jakarta Timur: berawan   

- Kepulauan Seribu: hujan ringan

Suhu udara: 24 - 31 derajat Celsius

Kelembaban udara: 70 - 95 persen

Angin: Tenggara - Selatan, 05 - 20 kilometer/jam

 

"Waspada potensi hujan disertai kilat/petir dan angin kencang di Jakarta Barat, Jakarta Selatan, dan Jakarta Timur pada sore dan menjelang malam hari," ujar BMKG seperti dalam keterangan tertulis yang diterima Republika, Kamis (6/10/2022).

BMKG menambahkan, informasi prakiraan cuaca dan peringatan dini lebih lengkap dapat dilihat di website https://www.bmkg.go.id, aplikasi mobile infoBMKG atau akun media sosial @infoBMKG. N Rr Laeny Sulistyawati

Advertisement
Yuk Ngaji Hari Ini
اِلَّا الَّذِيْنَ يَصِلُوْنَ اِلٰى قَوْمٍۢ بَيْنَكُمْ وَبَيْنَهُمْ مِّيْثَاقٌ اَوْ جَاۤءُوْكُمْ حَصِرَتْ صُدُوْرُهُمْ اَنْ يُّقَاتِلُوْكُمْ اَوْ يُقَاتِلُوْا قَوْمَهُمْ ۗ وَلَوْ شَاۤءَ اللّٰهُ لَسَلَّطَهُمْ عَلَيْكُمْ فَلَقَاتَلُوْكُمْ ۚ فَاِنِ اعْتَزَلُوْكُمْ فَلَمْ يُقَاتِلُوْكُمْ وَاَلْقَوْا اِلَيْكُمُ السَّلَمَ ۙ فَمَا جَعَلَ اللّٰهُ لَكُمْ عَلَيْهِمْ سَبِيْلًا
kecuali orang-orang yang meminta perlindungan kepada suatu kaum, yang antara kamu dan kaum itu telah ada perjanjian (damai) atau orang yang datang kepadamu sedang hati mereka merasa keberatan untuk memerangi kamu atau memerangi kaumnya. Sekiranya Allah menghendaki, niscaya diberikan-Nya kekuasaan kepada mereka (dalam) menghadapi kamu, maka pastilah mereka memerangimu. Tetapi jika mereka membiarkan kamu, dan tidak memerangimu serta menawarkan perdamaian kepadamu (menyerah), maka Allah tidak memberi jalan bagimu (untuk menawan dan membunuh) mereka.

(QS. An-Nisa' ayat 90)

Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement