BMKG Imbau Masyarakat Waspadai Puncak Musim Hujan
Puncak musim hujan diprediksi terjadi pada Januari-Februari 2022.
REPUBLIKA/ABDAN SYAKURA
Red: Wisnu Aji Prasetiyo
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) meminta masyarakat untuk mewaspadai datangnya puncak musim hujan pada Januari-Februari 2022.
Hujan dengan intensitas lebih tinggi 20-70 persen dari kondisi normal diprediksi terjadi di sebagian wilayah Indonesia karena dipicu fenomena La Nina. (Cahya Sari/Arif Prada/Anom Prihantoro)
sumber : ANTARA
BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler