Advertisement

In Picture: Kondisi Hutan yang Terbakar di Riau

Jumat 28 Feb 2014 17:34 WIB

Red: Mohamad Amin Madani

REPUBLIKA.CO.ID, BENGKALIS -- Kepulan asap dari hutan terbakar terlihat di Cagar Biosfer Giam Siak Kecil Kabupaten Bengkalis, Riau, Jumat (28/2).   

Kebakaran di kawasan konservasi yang diakui oleh UNESCO itu diduga terjadi karena perambahan dan pembalakan liar.

  • Komentar 0

Dapatkan Update Berita Republika

BERITA LAINNYA

 

Ikuti Berita Republika Lainnya