Senin 01 Sep 2014 21:38 WIB

Pakde Karwo Minta TNI Jaga Pulau Terluar

Rep: C 54/ Red: Indah Wulandari
Soekarwo
Foto: Antara/Saiful Bahri
Soekarwo

REPUBLIKA.CO.ID,SURABAYA—Gubernur Jatim Soekarwo meminta Tentara Nasional Indonesia (TNI) memberi perhatian lebih terhadap masyarakat di pulau-pulau terpencil. 

“Pemberantasan kemiskinan di wilayah kepulauan tidak hanya dengan membangun infrastruktur saja, tetapi mereka harus didampingi dan dibina dengan sungguh-sungguh agar kesejahteraan mereka meningkat,” tutur Soekarwo di Gedung Negara Grahadi saat menerima kunjungan Pangarmatim Laksamana Muda TNI Sri Mohammad Darojatim, Senin (1/9).    

Aspirasi itu disampaikan langsung oleh Pakde Karwo, panggilan Soekarwo di hadapan Pangarmatim sembari berkoordinasi tentang pelaksanaan peringatan hari jadi ke-69 TNI yang akan digelar di Surabaya, Jawa Timur pada 7 Oktober mendatang.

BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement