Senin 27 Nov 2017 02:53 WIB

Hasil dan Klasemen Liga Primer Inggris, City Terus Melaju

Liga Primer Inggris
Foto: independent.co.uk
Liga Primer Inggris

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Manchester City semakin perkasa di puncak klasemen Liga Primer Inggris. Kemenangan atas Huddersfield 2-1 membuat the Citizens kini mengantongi nilai 37, unggul delapan angka dari posisi kedua Manchester City. Tim asuhan Pep Guardiola selalu menang dalam 11 laga di liga sejak ditahan imbang Everton 1-1 pada akhir Agustus lalu. 

Sementara Arsenal naik ke empat besar setelah menaklukkan Burnley lewat penalti injury time Alexis Sanchez. The Gunners mengumpulkan nilai 25, tertinggal satu angka dari rival sekota Chelsea di tempat ketiga dan empat angka dari United di posisi kedua.

Berikut hasil pekan ke-13 dan klasemen Liga Primer Inggris hingga Senin (27/11):

Hasil

Burnley 0-1 Arsenal                  

Huddersfield Town 1-2 Manchester City            

Southampton 4-1 Everton                  

Crystal Palace 2-1 Stoke City                 

Liverpool 1-1 Chelsea                  

Manchester United 1-0 Brighton and Hove Albion   

Newcastle United 0-3 Watford                    

Swansea City 0-0 Bournemouth              

Tottenham Hotspur 1-1 West Bromwich Albion  

West Ham United  1-1 Leicester City             

Klasemen

 

sumber : REUTERS
Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...

Apa yang paling menarik bagi Anda tentang Singapura?

1 of 7
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement