Advertisement

In Picture: Aksi 'Jurnalis Muda' Tolak Kekerasan Terhadap Wartawan

Senin 27 May 2019 23:17 WIB

Red: Mohamad Amin Madani

Mereka mengecam segala bentuk kekerasan terhadap wartawan saat meliput Aksi 22 Mei.

REPUBLIKA.CO.ID, SERANG -- Sejumlah wartawan yang tergabung dalam " Jurnalis Muda" melakukan aksi damai tolak kekerasan terhadap wartawan di Alun-alun, Serang, Banten, Senin (27/5/2019).

Mereka mengecam serta menolak segala bentuk kekerasan, intimidasi, dan perampasan terhadap wartawan yang terjadi saat jurnalis meliput Aksi 22 Mei 2019 lalu.

 

Sumber : Antara
  • Komentar 0

Dapatkan Update Berita Republika

BERITA LAINNYA