Advertisement

In Picture: Peternak Murai Batu Raih Omzet Rp 30 Juta Per Bulan

Selasa 13 Aug 2019 16:07 WIB

Red: Mohamad Amin Madani

Satu ekor murai batu anakan usia 1,5 bulan dijual mulai harga Rp2 juta-Rp2,5 juta.

REPUBLIKA.CO.ID, JOMBANG -- Peternak burung Arif Sutejo (30) memberi makan anakan burung murai batu di Dusun Kebonsari, Desa Karangwinongan, Kecamatan Mojoagung, Jombang, Jawa Timur, Selasa (13/8/2019).

Berawal dari sebuah hobi burung, sejak 2014 lalu Arif Sutejo yang awalnya berjualan ayam potong menjadi pembudidaya murai batu dengan omzet rata-rata Rp30 juta per bulan. Satu ekor murai batu anakan usia 1,5 bulan dijual mulai harga Rp2 juta-Rp2,5 juta.

Sumber : Antara
  • Komentar 0

Dapatkan Update Berita Republika

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA