In Picture: Hari Pertama PTM Sekolah Dasar di Tangsel
Dinas Pendidikan Kota Tangerang Selatan mulai melaksanakan tahun ajaran baru 2022-23..
Rep: Muhammad Iqbal / Red: Yogi Ardhi
Guru menggendong seorang murid baru Sekolah Dasar (SD) yang sakit di hari pertama masuk sekolah di SDN Serua Indah 01, Ciputat, Tangerang Selatan, Banten, Senin (11/07/2022). Dinas Pendidikan Kota Tangerang Selatan mulai melaksanakan tahun ajaran baru dengan pembelajaran tatap muka (TPM)untuk Sekolah Dasar dengan menerapkan prokes yang ketat. (FOTO : ANTARA/Muhammad Iqbal)
Sejumlah orang tua murid mengantar anaknya masuk sekolah baru Sekolah Dasar (SD) di SDN Serua Indah 01, Ciputat, Tangerang Selatan, Banten, Senin (11/07/2022). Dinas Pendidikan Kota Tangerang Selatan mulai melaksanakan tahun ajaran baru dengan pembelajaran tatap muka (TPM)untuk Sekolah Dasar dengan menerapkan prokes yang ketat. (FOTO : ANTARA/Muhammad Iqbal)
inline
REPUBLIKA.CO.ID, CIPUTAT -- Guru menggendong seorang murid baru Sekolah Dasar (SD) yang sakit di hari pertama masuk sekolah di SDN Serua Indah 01, Ciputat, Tangerang Selatan, Banten, Senin (11/07/2022).
Dinas Pendidikan Kota Tangerang Selatan mulai melaksanakan tahun ajaran baru dengan pembelajaran tatap muka (TPM)untuk Sekolah Dasar dengan menerapkan prokes yang ketat.
Advertisement