Ahad 27 Nov 2022 14:00 WIB

Pemimpin Taiwan Tsai Ing Wen Mundur dari Jabatan Ketua Partai Penguasa

Tsai Ing Wen mengaku bertanggung jawab atas kekalahan partainya.

Red: Reiny Dwinanda
 Presiden Taiwan Tsai Ing-wen (kiri) membungkuk setelah dia mengumumkan pengunduran dirinya sebagai ketua partai Democratic Progressive Party di Taipei, Taiwan, Sabtu, 26 November 2022.
Foto:

Semua itu menjadi dasar alasan DPP tidak bisa menggalang dukungan publik setelah berhasil memenangi pemilu presiden dan legislatif pada 2020, menurut Tsai. Tsai memimpin Taiwan dua periode setelah partainya menang dalam pemilu presiden dan legislatif pada 2016 dan 2020.

Pada pemilu lokal Taiwan yang hasilnya telah diumumkan secara resmi pada Sabtu, Partai Kuomintang (KMT) berhasil menjadi pemenang mayoritas. Bekas partai berkuasa di Taiwan itu berhasil mendudukkan kader-kadernya untuk memimpin di Kabupaten Taichung, Kabupaten Hualien, Kota New Taipei, dan Kabupaten Hsinchu.

"Hasil ini memberikan secercah harapan bagi KMT untuk pemilihan presiden 2024," kata Ketua Umum KMT Eric Chu mengomentari kemenangan partainya.

Seberapa tertarik Kamu untuk membeli mobil listrik?

  • Sangat tertarik
  • Cukup tertarik
  • Kurang tertarik
  • Tidak tertarik
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement