Rabu 09 Oct 2019 08:26 WIB

Terjadi Ledakan di Orbit Saturnus, Ini Dampak Masifnya

Saturnus merebut gelar raja satelit tata surya milik Jupiter

Rep: wartaekonomi.co.id/ Red: wartaekonomi.co.id
Waduh! Terjadi Ledakan di Orbit Saturnus, Begini Dampak Masifnya!!. (FOTO: ESA/Hubble, M. Kornmesser)
Waduh! Terjadi Ledakan di Orbit Saturnus, Begini Dampak Masifnya!!. (FOTO: ESA/Hubble, M. Kornmesser)

Warta Ekonomi.co.id -- Saturnus merebut gelar raja satelit tata surya milik Jupiter. Planet Saturnus memiliki total 82 satelit—melampaui Jupiter yang hanya memiliki 79 satelit.

Para astronom baru saja menemukan 20 satelit Saturnus yang baru teridentifikasi. Menariknya, Anda dapat membantu memberi nama benda-benda angkasa yang baru ditemukan itu.

“20 bulan itu berukuran sekitar 5 kilometer. 17 dari mereka memiliki orbit retrograde, berarti mereka bergerak berlawanan dari rotasi Saturnus,” kata astronom, dikutip dari Space, Selasa (8/10/2019).

Baca Juga: Gawat! 3 Blackhole Ini Bakal Tabrakan, Akibatnya . . . .