Menara masjid, ilustrasi

Jejak Menara di Dunia Islam

IHRAM.CO.ID, Menurut sarjana Inggris terkemuka yang mengkaji arsitektur Islam, KAC Creswell, masjid Quba yang dibangun Rasulullah SAW di Madinah tak dilengkapi dengan menara. `'Pada saat Nabi Muhammad belum dikenal menara,'' ungkap Creswell. Pada era kepemimpinan Khulafa' Ar-Rasyiddin pun, papar Creswell, bangunan masjid belum dilengkapi dengan menara. Semasa Rasulullah SAW hidup, agar gema adzan bisa terdengar sampai jauh, maka sahabat yang biasa...

 Komunitas Muslim AS Dirikan Rumah Gratis untuk Imam Masjid. Foto:  Masjid (ilustrasi)

Komunitas Muslim AS Dirikan Rumah Gratis untuk Imam Masjid

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Sulitnya mendapatkan rumah dengan harga terjangkau, komunitas Muslim di Utah, Amerika Serikat, mendirikan rumah gratis untuk imam masjid. Hal itu dilakukan sebagai rasa terima kasih dan juga hormat atas dedikasi imam kepada masjid.  Dilansir di About Islam, Selasa (15/11/2022), perjalanan selama tiga jam untuk pergi bekerja adalah rutinitas harian yang sulit bagi siapa pun. Inilah cobaan berat yang...