ACT membiayai murid-murid dari keluarga prasejahtera Alor untuk meneruskan sekolah ke Pulau Jawa.

Lawan Keterbatasan, ACT Biayai Murid Alor Sekolah di Jawa

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Global Zakat Aksi Cepat Tanggap (ACT) terus mengapresiasi semangat para guru dan murid yang berjuang dalam dunia pendidikan di tepian negeri. Tidak hanya dirasakan para guru, apresiasi tersebut juga dirasakan langsung oleh para murid-murid MIS Timuabang, Alor. Di tengah keterbatasan buku ajar, bacaan, fasilitas pendidikan, serta alat peraga pendidikan di tepian negeri, mereka berhasil menyabet medali...

ACT Logo

Ratusan Warga Tampung Air Bersih dari ACT Lampung

REPUBLIKA.CO.ID, BANDAR LAMPUNG – Untuk yang kesekian kalinya, lembaga kemanusiaan Aksi Cepat Tanggap (ACT) cabang Provinsi Lampung menyalurkan pasokan air bersih kepada warga setempat yang mengalami kekeringan. Kali ini, ratusan warga RT 07 Lingkungan I Kelurahan Susunan Baru, Tanjungkarang Barat, Bandar Lampung, menerima air bersih dari ACT, Jumat (19/7). Musim kemarau yang melanda kota membuat warga setempat berduyun-duyun membawa ember dan...